TKJ SMKN 2 Pandeglang

Teknik Komputer Jaringan adalah salah satu kompetensi keahlian yang dikembangkan di SMKN 2 Pandeglang. Tidak hanya metode pembelajaran konvensional yang dikembangkan, pemanfaatan teknologi eLearning dalam pembelajaran juga merupakan sebuah keharusan, agar siswa mendekatkan diri dengan perkembangan teknologi terkini

eLearning Debian eLearning Arduino

Card image cap

Pembelajaran mikrokontroller, membuat proyek-proyek berbasis Arduino menggunakan berbagai sensor

Card image cap

Berbagai pelatihan untuk peningkatan kompetensi guru, baik aspek pedagogik maupun profesional

Card image cap

Pengembangan budaya sekolah berbasis spiritualitas untuk membentuk karakter peserta didik